Penerimaan Jemaah Haji Kloter Pertama DIY Selamat Kembali Ke Tanah Air
Solo(Kankemenag) - Penerimaan jamaah haji kloter 22 soc atau kloter pertama DIY, Minggu (25/8) di Debarkasi Solo, yang terdiri jamaah dari kabupaten Gunungkidul sebanyak 207 jemaah, Kota Yogyakarta 92 jemaah dan Bantul 54+2 orang petugas Daerah, semua dalam keadaan sehat dan selamat, diterima oleh Kakanwil kemenag DIY Drs. H. Edhi Gunawan, M.Pd.I, semoga semua mendapatkan haji yang mabrur.