Dikmad Kanwil Gelar FGD di PLHUT Bantul
Bantul (KaKemenag) - Bidang Pendidikan Madrasah Kanwil Kemenag DIY hari ini Kamis (30/9) melaksanakan Forum Group Discussion lingkup pendidikan madrasah di Aula PLHUT Kemenag Kabupaten Bantul.
Bantul (KaKemenag) - Bidang Pendidikan Madrasah Kanwil Kemenag DIY hari ini Kamis (30/9) melaksanakan Forum Group Discussion lingkup pendidikan madrasah di Aula PLHUT Kemenag Kabupaten Bantul.
Bantul (MTsN 1 Bantul) - Rabu (29/9/21) merupakan hari yang penuh kebahagiaan bagi keluarga besar MTs Negeri 1 Bantul karena bisa berfoto bersama dengan Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas yang akrap dipanggil Gus Yaqut. Saking bahagianya bapak ibu guru pegawai tidak merasakan teriknya matahari berdiri berjajar di halaman madrasah menanti Gus Menteri. selama beberapa saat. Gus Menteri Yaqut Cholil Qoumas didampingi Kepala Kantor Kementerian Agama Daerah Istimewa Yogyakarta, Dr. H. Masmin Afif, M.Ag. dan Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bantul, H.
Bantul (MTsN 3 Bantul)- Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bantul melakukan verifikasi lapangan Sekolah Adiwiyata Tingkat Kabupaten di MTsN 3 Bantul, dipimpin Kasi Peningkatan Kapasitas Bidang Pengelolaan Sampah, Limbah B3 dan Peningkatan Kapasitas, Sri Rahayu, ST didampingi Sasanti, S.Pd (Kepala SD Monggang), Sunarni (Seksi Dikmad Kemenag Bantul), Endah Puspo Daruningsih, Sri Budiarti, Arief Nurul Umam, M.Shidiq (DLH), Selasa (28/9) di aula madrasah.
Bantul (Kankemenag) - Setelah mempersiapkan selama lebih kurang satu bulan akhirnya acara Launching Desa Sadar Kerukunan dan Pojok Wakaf Uang Digital diselenggarakan hari ini Rabu (29/09) di Pendopo Manggala Parasamya II yang beralamat di komplek kantor bersama pemda Bantul. Acara ini dihadiri oleh Menteri Agama Republik Indonesia KH. Yaqut Cholil Qoumas, Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta yang diwakili oleh Wakil Gubernur Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Aryo (KGPAA) Paku Alam X, Sekretaris Jenderal Kementerian Agama RI H.
Bantul (Kankemenag) - Kepala Sub Bagian Tata Usaha Kementerian Agama Kabupaten Bantul H. Mukotip, S.Ag. M.Pd. I menerima kunjungan dari Kementerian Agama Republik Indonesia Inspektorat Jenderal yang dipimpin oleh Kusoy, diketuai oleh Khalilurrahman, beranggotakan Hendy Arfyansyah, Khanif Hidayatullah dan Saepul Mubarok. Di ruangan Kasubag TU. Rabu (29/09).
Bantul (Kankemenag) - Group Sinten Remen yang digawangi oleh Komedian Butet Kartaradjasa turut mengisi acara Launching Desa Sadar Kerukunan dan Pojok Wakaf Digital hari ini Rabu (29/09).
Untuk menambah kemeriahan acara yg dihadiri oleh Menteri Agama KH. Yaqut Qoulil Qoumas sebagai pembawa acara Komedian Marwoto dan Alit Jabang Bayi. Sebagai wujud dari dukungannya terhadap penanggulangan Covid 19 di Indonesia, Group Sinten Remen menciptakan sebuah lagu yang berjudul "Vaksin Untuk Negeri".
Bantul (KanKemenag) - Desa Karanggede Pendowoharjo Bantul Yogyakarta tepatnya di Rt 01 ditetapkan sebagai Desa Sadar Kerukunan, launching dipusatkan di Pendopo Manggala Parasamya II Komplek Pemda II Bantul Rabu (29/9).
Pada hari Selasa 28 September 2021 jam 09.00 pagi telah dilaksanakan pernikahan secara Live streaming antara saudara Fauzan dan Niken Estu Pinaringsih di gedung balai nikah KUA kecamatan Pundong.
Acara ini terselenggara atas kerjasama Tim kreatif Kankemenag kabupaten Bantul dengan KUA kecamatan Pundong. Setelah akad nikah selesai, kepala KUA kecamatan Pundong, Aleq Rahmat Hidayat,S.Ag langsung menyerahkan Buku nikah, Kartu Nikah, KTP baru kepada suami istri dan KK yang baru.
Bantul (Kankemenag) - Bertempat di aula Kantor Wilayah Kementerian Agama DIY diselenggarakan apel pagi yang dipimpin oleh Kepala Kanwil Dr. H. Masmin Afif, M.Ag. Senin (27/09). Sesudah apel pagi diumumkan hasil dari penilaian Penyuluh Teladan tahun 2021.
Bantul (KUA Dlingo) - Melaksanakan ibadah haji merupakan dambaan setiap muslim. Ibadah khusus dan spesial yang memerlukan kesiapan lahir dan batin. Merupakan hal istimewa ketika sembilan warga Dlingo dari Seropan dan Sanggrahan Muntuk mendaftarkan diri untuk bisa melaksanakan ibadah haji regular di Gedung Pusat Layanan Haji dan Umrah Terpadu (PLHUT) Kantor Kementerian Agama kabupaten Bantul, Senin (27/9).
Bantul (Kankemenag) – Menindaklanjuti Surat Keputusan Kepala Kantor Kementerian Agama Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 693 Tahun 2021 tentang Penetapan Desa Pendowoharjo sebagai Desa Sadar Kerukunan Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2021. Kemenag Bantul dalam hal ini sebagai tuan rumah acara mengadakan rapat yang Membahas Teknis Pelaksanaan Launching Desa Sadar Kerukunan. Senin (27/09). Diruang Rapat Zakat dan Wakaf Kemenag Bantul.
Bantul (Kankemenag) – Salah satu syarat sahnya salat adalah menghadap qiblat atau mengarah ke ka’bah di kota Makkah. Masjid dan Mushala perlu diukur arah qiblatnya dengan sempurna. Adapun tujuan dari pengukuran arah qiblat adalah Supaya pengetahuan masyarakat tentang penentuan arah kiblat meningkat dan lebih baik, serta menghindari adanya kesalahan dalam menentukan arah kiblat salat berjamaah di masjid ataupun musholla.
Bantul (MAN 1 Bantul) - Asesmen Nasional adalah program evaluasi yang diselenggarakan oleh Kemdikbud untuk meningkatkan mutu pendidikan dengan memotret input, proses dan output pembelajaran di seluruh satuan pendidikan. MAN 1 Bantul mengikuti Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) pada Senin (27/09/2021) hingga Selasa (28/09/2021) di Laboratorium MAN 1 Bantul. Guna menyukseskan agenda besar tersebut, MAN 1 Bantul mengadakan Mujahadah sebelum pelaksanaan ANBK berlangsung yaitu pada Senin (27/09/2021) pukul 07.00 di Aula MAN 1 Bantul.
Bantul (Kankemenag) – Dalam pembinaannya di acara Apel Pagi via Zoom Meeting yang diikuti oleh kurang lenbih 390 ASN Kemenag Kabupaten Bantul senin (27/9), Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bantul H. Aidi Johansyah, S.
Bantul (MTsN 6 Bantul) - Delapan orang guru dan pegawai dipimpin oleh Kepala MTsN 6 Bantul melakukan kegiatan studi tiru ke SD Muhammadiyah Condongcatur (24/9). Rombongan diterima langsung oeh Kepala Sekolah SD Muhammadiyah Condongcatur beserta jajarannya di aula lantai 3. Diawali dengan pemaparan profil sekolah, rombongan dari MTsN 6 Bantul dibuat takjub dengan berbagai torehan prestasi yang diraih SD Muhammadiyah Condongcatur.
Bantul (Kankemenag) - Bupati Bantul H. Abdul Halim Muslih meletakkan batu pertama pembangunan masjid Al Hakim yang tempat di Prangwedanan Potorono Banguntapan Bantul.
Acara peletakan batu pertama bupati Bantul didampingi panewu, danramil, ketua DPRD Diy, Kapolsek dan Lurah potorono.