Songsong ANBK Wakakur MTsN 4 Bantul Lakukan Koordinasi dengan Siswa
Bantul (MTs N 4 Bantul) - Wakil Kepala Urusan Kurikulum MTsN 4 Bantul, Rr. Mudyastuti Wiraningrum segera mengambil langkah ketika mendapat informasi terkait Asessmen Nasional Berbasi Komputer (ANBK). Mudy segera melakukan koordinasi dengan siswa dan guru pada Senin (11/08/2025) bertempat di Aula MTsN 4 Bantul.