Kepala MTsN 7 Bantul Hadiri Peresmian Pusat Arsip Pusdatin dan Media Inspirasi Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bantul
Bantul (MTsN 7 Bantul) - Kementerian Agama Kabupaten Bantul me-launching dan meresmikan Pusat Arsip Pusdatin dan Media Ispirasi. Acara ini di laksanakan hari Kamis (19/12) bertempat di eks Gedung Kantor Urusan Agama (KUA) kapanewon Pundong, Bantul, Yogyakarta. Acara di awali dengan pembukaan, pembacaan kitab suci Al-Qur’an dan menyanyikan lagu Indonesia Raya di lanjutkan arahan dan sambutan dari Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Bantul, Ahmad Shidqi.