Khutbah Ied Kakan Kemenag Bantul Tebarkan Salam
Bantul (kankemenag) - Ribuan umat Islam dengan tertib dan tetap taat protokol kesehatan, Kamis (13/5) melaksanakan Shalat Idul Fitri 1452 H di Masjid Agung Manggal Bantul. Bertindak sebagai imam dan khatib H. Aidi Johansyah,S.Ag.,MM., Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bantul.