Menentukan Minat dan Bakat Siswa, MTs Al-Hadi II melaksanakan Test Talents Mapping.
Bantul ( MTs Al Hadi II) - Siswa/siswi kelas 9 MTs Al-Hadi II melakukan kegiatan Test Talents Mapping dalam rangka bimbingan karir melalui studi lanjut siswa yang di bimbing oleh guru Bimbingan dan Konseing. Kegiatan test talents mapping di bimbing oleh guru Bimbingan dan Konseling Febria Novita Sari., S.Pd. pada hari Kamis, 18 Januari 2024 pukul 11.25 hingga 12.00.