Siswi MTsN 6 Bantul Penuh Semangat Ikuti Lomba Puisi dalam Ajang Festival Pelajar Muslim Yogyakarta
Yogyakarta (MTsN 6 Bantul) – Siswi MTsN 6 Bantul, Kazimah Atikah Nurhidayati terpilih untuk mengikuti Lomba Puisi dalam ajang Festival Pelajar Muslim Yogyakarta yang digelar oleh MAN 3 Yogyakarta pada Sabtu (15/02/2025). Lomba ini bertujuan untuk mengembangkan kreativitas dan bakat seni para pelajar Muslim di Yogyakarta dan sekitarnya.