Menjadi Pelopor Anti Buliying, Siswa Kelas VIII Membuat Flayer Anti Buliying pada Kegiatan P5RA
Bantul (MTsN 9 Bantul) – Kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Rohmatan Lil’alamin (P5RA) Kelas VIII MTsN 9 Bantul hari kedua membuat flayer anti buliying, Selasa (23/09/2025). Pembuatan flayer anti buliying merupakan salah satu agenda P5RA kelas VIII. Mereka diminta untuk memuat flayer sebagai bentuk dukungan gerakan anti buliying.