Siswa Kelas 7D MTsN 6 Bantul Berikan Kultum dengan Tema 'Sabar'
Bantul (MTsN 6 Bantul) - Pada hari Kamis (14/3/2025) Rehina, salah satu siswa kelas 7D MTsN 6 Bantul memberikan kultum dengan tema "Sabar". Acara ini menjadi momen penting bagi para siswa untuk mengasah kemampuan berbicara di depan umum.