Cerdas Mengelola SDM di Era Revitalisasi KUA
Bantul (IK3B) - Ikatan Kepala KUA Kabupaten Bantul (IK3B) melakukan pertemuan rutin di rumah kepala KUA Dlingo, Muhammad Hanafi, S.Ag., M.S. Bedukan RT 02 Pleret Bantul, Rabu (18/05). Hadir dalam forum silaturahmi, halal bihalal dan pembinaan ini, Kepala Seksi (Kasi) Bimas Islam Kantor kementerian Agama Kabupaten Bantul, H. Fariq Nur Rokhim, S.H.I., M.A. dan para kepala KUA se-Kabupaten Bantul.